KEMENTERIAN PERTANIAN REPUBLIK INDONESIA

“Daulat Pangan Petani Sejahtera”

Cari


Daftar Berita

Kementan Gandeng Ombudsman Optimalisasi Pengawasan Penyaluran Pupuk Bersubsidi

Bogor - Kementerian Pertanian (Kementan) menggandeng Ombudsman guna mengoptimalisasi pengawasan penyaluran pupuk bersubsidi. Selain itu, sinergi ini juga merupakan langkah strategis untuk menjaga ketersediaan dan keterjangkauan pupuk terutama untuk petani.

Tinjau Sawah Banjir di Kabupaten Bekasi, Mentan SYL Minta Dilakukan Percepatan Pemulihan

BEKASI (2/3) - Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) meminta pemulihan lahan sawah terdampak banjir di Kabupaten Bekasi dilakukan secara cepat. Salah satunya dengan menghadirkan pompa di sejumlah titik genangan. Hal ini disampaikan SYL saat meninjau langsung area sawah terdampak banjir di Desa Sukabakti, Kecamatan Tambelang.

Mentan SYL Kick Off Kawasan Pertanian Terpadu Samosir, Sumut

Samosir - Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo melakukan Kick Off pengembangan kawasan pertanian terpadu (KPT) di Desa Hariara Pintu Kecamatan Harian Kabupaten Samosir, Sumatera Utara, Selasa, 28 Ferbruari 2023.

Rawan Banjir, Kementan Siap Bantu Mitigasi dan Dorong Petani Ikut AUTP

JAKARTA - Ancaman banjir yang terjadi di beberapa wilayah di Jawa Barat dan Jawa Tengah membuat petani was-was gagal panen. Kementerian Pertanian (Kementan) siap berikan bantuan mitigasi bila ada yang mengalami banjir.

Mentan SYL Kawal Panen Raya Padi di Jateng, Produktivitas Hingga 7 Ton Per Hektar

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) melakukan panen di Kabupaten Semarang guna mengawal langsung produksi padi Jawa Tengah sebagai salah satu penyumbang terbesar beras nasional pada masa panen raya 2023 ini melimpah. Luas panen di Kabupaten Semarang sendiri pada Februari ini 3.198 ha dan Maret 3.689 ha dengan produktivitas 6 sampai 7 ton per hektar.

Libatkan Warga Binaan Lapas, Wamentan Panen Cabai di Sukamara

SUKAMARA - Wakil Menteri Pertanian (Wamentan), Harvick Hasnul Qolbi menggelar panen cabai di kawasan perkebunan Lapas Kelas III, Sukamara, Kalimantan Tengah. Panen yang digelar di luas area 3 hektare ini merupakan kesiapan pemerintah dalam menghadapi bulan suci ramadhan dan lebaran.

Kementan Dorong Organisasi LLF Buka Peluang Ekspor Produk Pertanian Indonesia

JAKARTA - Kementerian Pertanian (Kementan) mendorong sejumlah negara yang tergabung dalam organisasi The Lives and Livelihoods Fund Partner (LLF IsDB) untuk membuka peluang ekspor produk pertanian Indonesia. Hal ini disampaikan Dirjen Hortikultura, Prihasto Setyanto dalam pembahasan program The Development of Integrated Farming System In Upland Areas (UPLAND) di Kantor Pusat Kementan Jakarta.

Rakor Sawit Nasional, Mentan SYL Targetkan Program PSR Capai 180.000 Hektare Per Tahun

JAKARTA - Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (Mentan SYL) memastikan program peremajaan sawit rakyat (PSR) terus dilakukan secara merata di seluruh Indonesia. Ditargetkan, program ini bisa mencapai 180.000 hektar pada setiap tahunya. Demikian disampaikan SYL saat membuka rapat koordinasi sawit nasional dengan tema menjaga resiliensi perkebunan Indonesia 2023 dan akselerasi peremajaan sawit rakyat.