KEMENTERIAN PERTANIAN
REPUBLIK INDONESIA

ID EN

Daftar Berita

Tegas! Mentan Amran Copot Pejabat Kementan yang Terlibat Korupsi
Jakarta — Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman kembali mengambil langkah tegas dengan mencopot seorang pejabat Eselon II di Kementerian Pertanian (Kementan) yang terbukti terlibat praktik korupsi. Langkah ini diambil sebagai upaya menegakkan integritas dan transparansi di sektor pertanian, sejalan dengan arahan Presiden Prabowo Subianto untuk memberantas korupsi di seluruh jajaran pemerintahan.
Di Hari Sumpah Pemuda, Mentan Amran Beberkan 4 Pesan Wujudkan Swasembada Pangan Secara Terhormat
Jakarta – Dalam peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96, Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menyampaikan empat pesan utama dari Presiden Prabowo Subianto sebagai landasan bagi Kementerian Pertanian (Kementan) dalam mewujudkan ketahanan pangan nasional yang bermartabat dan terhormat.
Gendong Bocah saat Upacara Sumpah Pemuda, Mentan Amran: Ini Generasi yang Harus Kita Jaga Gizinya
JAKARTA - Ada momen yang tak biasa dalam upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda di Kementerian Pertanian (Kementan). Di tengah pidato, Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman tiba-tiba mengajak seorang anak kecil ke podium.
Mentan Amran Paparkan Konsep Swasembada Pangan di Retreat Kabinet Merah Putih
MAGELANG – Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menegaskan bahwa Swasembada Pangan adalah gagasan besar dari Presiden Prabowo yang akan dijalankan secara intensif untuk mewujudkan kemandirian pangan di Indonesia. Dalam menghadapi krisis pangan global dan mencapai swasembada pangan, Kementerian Pertanian telah menyusun langkah strategis yang tertuang dalam blueprint swasembada pangan. Hal ini disampaikan Mentan Amran saat memberikan materi program swasembada pangan pada rangkaian acara Retreat bagi para Menteri Kabinet Merah Putih di Magelang, Sabtu (26/10/2024).
Retreat Berakhir, Mentan-Wamentan Ungkap Kesan Selama di AKMIL Magelang
MAGELANG – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dan Wakil Menteri Pertanian (Wamentan) Sudaryono mengungkapkan kesannya setelah merampungkan retreat Kabinet Merah Putih.
Kementan Siapkan Brigade Pangan dari Bone, Optimalkan Produksi Beras Nasional
Bone, -- Kementerian Pertanian melalui Direktorat Jenderal Hortikultura melaksanakan Bimbingan Teknis (Bimtek) persiapan Brigade Pangan dalam rangka akselerasi peningkatan produksi pangan nasional. Kegiatan yang bertempat di Aula Makkasau Jl MT Haryono ini diikuti para petani milenial yang tergabung dalam Brigade Pangan, Sabtu, 26 Oktober 2024.
Dukung Program Ketahanan Pangan, Kementan Beri Bantuan Alat dan Benih Pertanian ke Polda Banten
JAKARTA - Kementerian Pertanian (Kementan) memberikan bantuan peralatan dan benih pertanian kepada Polda Banten guna mendukung program Polisi Peduli Pengangguran (Poliran) yang selaras dengan upaya penguatan ketahanan pangan.
Mentan Amran, Menhan Sjafrie, Penasihat Khusus Presiden RI Dudung Kompak dalam Acara Pembekalan Khusus Para Menteri
JAKARTA -- Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman, Menteri Pertahanan (Menhan) Sjafrie Sjamsoeddin, Penasihat Khusus Presiden Bidang Pertahanan Dudung Abdurachman terlihat sangat kompak. Keakraban mereka menjadi perhatian publik saat para petinggi negara ini menghadiri acara Pembekalan Khusus di Akmil Magelang, Jumat (25/10/2024).

Aksesibilitas

Kontras
Saturasi
Pembaca Layar
D
Ramah Disleksia
Perbesar Teks
Jarak Huruf
Jarak Baris
Perataan Teks
Jeda Animasi
Kursor
Reset