KEMENTERIAN PERTANIAN
REPUBLIK INDONESIA

ID EN

Daftar Berita

Antusiasme Petani Sambut Program Serasi
Banyuasin, Sumsel - Warga Desa Telang Rejo, Kecamatan Muara Telang, Kabupaten Banyuasin, Provinsi Sumatera Selatan antusias menyambut kedatangan Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman.
Kementan Raih Tiga Penghargaan di Ajang TOP IT & TELCO 2018
Jakarta – Kementerian Pertanian di bawah kepemimpinan Andi Amran Sulaiman kembali mencatat prestasi. Pada ajang TOP IT & TELCO 2018, Kementan mendapatkan tiga penghargaan sekaligus.
Mentan Amran Serukan Pengawalan Program Optimalisasi Lahan Rawa
Palembang, Sumsel - Kementerian Pertanian (Kementan) RI mengirimkan puluhan alat mesin pertanian (Alsintan) berupa escavator besar ke Provinsi Sumatera Selatan. Alat berat ini merupakan bantuan untuk dimanfaatkan dalam program Selamatkan Rawa Sejahterakan Petani (SERASI), di Kabupaten Banyuasin, Sumsel.
Hasil Seleksi Kompetensi Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Kementerian Pertanian Tahun 2018
Hasil Seleksi Kompetensi Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Kementerian Pertanian Tahun 2018
Daya Saing Meningkat, Ekspor Peternakan 2018 Meningkat Tajam
Lombok - Ekspor sub sektor peternakan terus meningkat dibandingkan tahun-tahun sebelumnya, sejalan dengan kebijakan Kementerian Pertanian (Kementan) dalam meningkatkan daya saing dan mempermudah perizinan ekspor. Hal tersebut diungkapkan Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan (PKH) I Ketut Diarmita saat Rapat Koordinasi Teknis Nasional (Rakonteknas) pada Rabu (5/12) di Hotel Lombok Raya, Nusa Tenggara Barat.
Kembali Raih Penghargaan Dari KPK, Kementan Tegaskan Komitmen Pemberantasan Korupsi
Jakarta - Kementerian Pertanian (Kementan) kembali meraih penghargaan sebagai salah satu Kementerian, Lembaga, dan Organisasi Pemerintah Daerah (KLOP) terbaik kategori Sistem Pengendalian Gratifikasi Terbaik. Penghargaan tersebut diberikan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sebagai rangkaian dari Hari Anti Korupsi Sedunia (Hakordia) 2018 di Hotel Bidakara, Jakarta pada Rabu (5/11/2018).
Ekspor Domba Garut Merambah ke Uni Emirat Arab
Jakarta - Ekspor kambing dan domba terus meningkat pada tahun ini, sejalan dengan kebijakan Kementerian Pertanian (Kementan) dalam meningkatkan daya saing dan mempermudah perizinan ekspor. Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan (PKH) I Ketut Diarmita mengatakan capaian ekspor peternakan khususnya ternak kambing/domba sampai dengan bulan September 2018 cukup menggembirakan.
Kementan: Indonesia Tidak Akan Kekurangan Pangan
Pembangunan pertanian dan ketahanan pangan saat ini dan masa mendatang banyak menghadapi berbagai permasalahan diantaranya perubahan iklim, pertambahan penduduk dan penurunan jumlah tenaga kerja di sektor pertanian. Tapi Kementerian Pertanian meyakini permasalahan tersebut bisa diatasi. Indonesia memiliki sumber daya alam berlimpah, teknologi maju, dan iklim yang lebih bersahabat.

Aksesibilitas

Kontras
Saturasi
Pembaca Layar
D
Ramah Disleksia
Perbesar Teks
Jarak Huruf
Jarak Baris
Perataan Teks
Jeda Animasi
Kursor
Reset