KEMENTERIAN PERTANIAN
REPUBLIK INDONESIA

ID EN

Daftar Berita

Sosialisasi Kostratani di SMK Kakao Sulbar, Mentan Tarik Minat Generasi Milenial
Sosialisasi Kostratani adalah bagian untuk mengajak semua elemen masyarakat terlibat dalam pembangunan pertanian. Masa depan dunia pertanian sangat menjanjikan untuk kehidupan yang lebih baik.
Mentan Syahrul Tanam Jagung bersama di Mamuju, Sulbar
Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo melakukan tanam jagung bersama sama warga Mamuju pada areal replanting kelapa sawit di Desa Sondoang, Kecamatan Kalukku, Kabupaten Mamuju, Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), Sabtu (7/12).
Mentan Syahrul Ingin Vaksin Unggas Kita Mendunia
Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo menyatakan bahwa keinginannya untuk mengembangkan inovasi dan teknologi vaksin unggas yang dapat dimanfaatkan oleh berbagai pihak baik dari dalam negeri maupun luar negeri.
Di War Room Agriculture, Mentan Syahrul Menyapa Unit Kerjanya di Seluruh Indonesia
Bogor - Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo mengunjungi Agriculture War Room Badan Litbang Pertanian di kawasan BBSDLP, Jalan Tentara Pelajar, Cimanggu, Bogor, Jawa Barat. Di sana, Mentan sempat menyapa puluhan petugas unit kerja yang terpantau melalui layar kamera data di seluruh Indonesia.
Mentan Syahrul Ajak Masyarakat untuk Konservasi Lahan
Kementan Pertanian (Kementan) mengajak semua pihak agar melakukan konservasi lahan untuk mencegah terjadinya erosi tanah dan kerusakan alam. Pencegahan kerusakan bisa dilakukan dengan cara mengoptimalkan drainase dan melakukan rotasi tanam yang mampu mengoptimalkan peresapan air.
Stok Beras Untuk Natal dan Tahun Baru Aman, Mentan Syahrul: Tahun Depan Kita Siap Ekspor
Menghadapi perayaan Natal dan Tahun Baru 2020, Kementerian Pertanian (Kementan) memastikan kebutuhan beras nasional dalam kondisi aman. Kepastian ini didukung dengan angka cadangan beras saat ini yang mencapai 4.776.000 ton.
Mentan Syahrul Minta ASN Kementan Tingkatkan Kinerja
Jakarta - Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo meminta seluruh Aparatur Sipil Negara di lingkup Kementerian Pertanian (Kementan) terus meningkatkan kinerjanya dalam membantu proses pembangunan pertanian Indonesia ke depan.
Kementan dan IPB Berkolaborasi Bangun Pertanian Berbasis Sains dan Teknologi
Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo menyatakan bahwa dirinya merupakan bagian dari Institut Pertanian Bogor (IPB). Hal ini dikatakan Syahrul saat menghadiri Forum Silaturahmi Alumni (FSA) V IPB 2019 di Auditorium Gedung A Kementan, Selasa (3/12).

Aksesibilitas

Kontras
Saturasi
Pembaca Layar
D
Ramah Disleksia
Perbesar Teks
Jarak Huruf
Jarak Baris
Perataan Teks
Jeda Animasi
Kursor
Reset