KEMENTERIAN PERTANIAN
REPUBLIK INDONESIA

ID EN

13 BUMN Kerja Sama Dukung Kedaulatan Pangan


Rabu, 27 Januari 2016 15:01:41

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Tiga belas Badan Usaha Milik Negara (BUMN) melakukan penandatanganan nota kesepahaman guna membantu pemerintah mencapai kedaulatan pangan. Aksi tersebut berlangsung di Kantor Perum Bulog dalam acara Penandatanganan Nota Kesepahaman sinergi 13 BUMN dalam Mendukung Kedaulatan Pangan dan Kerja Sama Perum Bulog dengan KTNA Nasional, Rabu (27/1). 

Selanjutnya


Aksesibilitas

Kontras
Saturasi
Pembaca Layar
D
Ramah Disleksia
Perbesar Teks
Jarak Huruf
Jarak Baris
Perataan Teks
Jeda Animasi
Kursor
Reset